Ep.6: Kebiasaan
M4A•Bölüm sayfası
Manage episode 336107869 series 3110649
İçerik Podcast MEJA tarafından sağlanmıştır. Bölümler, grafikler ve podcast açıklamaları dahil tüm podcast içeriği doğrudan Podcast MEJA veya podcast platform ortağı tarafından yüklenir ve sağlanır. Birinin telif hakkıyla korunan çalışmanızı izniniz olmadan kullandığını düşünüyorsanız burada https://tr.player.fm/legal özetlenen süreci takip edebilirsiniz.
Gue percaya bahwa keuangan dan kebiasaan adalah dua ilmu bertahan hidup yang penting tapi nggak kita pelajari di sekolah. Sialnya, seringkali kegagalan mengatur keuangan, kegagalan membentuk kebiasaan baru yang baik, serta kegagalan menghilangkan kebiasaan lama yang negatif lumayan jadi masalah buat orang-orang dewasa. Pada episode 6: Kebiasaan, kita akan membahas bagaimana cara untuk membentuk kebiasaan baru yang baik di segmen pertama. Kita juga akan mendengarkan selingan berupa Cerita Tiga Monyet di segmen kedua. Sementara itu, cara menghilangkan kebiasaan lama yang negatif akan kita bedah pada segmen terakhir. Santai saja, nggak usah buru-buru untuk menghabiskan episode ini. Yang lebih penting adalah menerapkan konsep ini dalam kehidupan kita sehari-hari. Selamat menikmati!
…
continue reading
12 bölüm