Internalisasi Konsep (IKON) : Seri 22 Tahun Kiprah Sekolah Alam di Indonesia
Manage episode 337495897 series 3382014
Sekolah Alam kini sudah menginjak usia 22 Tahun sejak didirikan pada tahun 1998. Seiring 22 tahun pendidikan Indonesia senantiasa berubah, namun hal yang menarik adalah Kurikulum Sekolah Alam tetap dapat fleksibel menyesuaikan perubahan-perubahan dalam sistem pendidikan pemerintah, mulai dari KBK, KTSP, K13 dan hingga kini Merdeka Belajar. Dan yang lebih menarik adalah semuanya sudah dilakukan sejak 1998. Artinya Kurikulum yang didasarkan pada Quran dan Hadits akan senantiasa fleksibel terhadap perubahan zaman.
5 bölüm